INILAHCOM, London - Coretan-coretan sketsa karya dan pemikiran dari Leonardo DaVinci akhirnya di-digitalisasi. Seperti apa?
Biritsh Library telah mendigitalisasi sekira 570 buah lembar coretan-coretan sketsa dan karya pemikiran awal dari Leonardo Davinci.
Ratusan lembar coret-coretan tersebut sudah ada di British Library sejak tahun 1834. Kini akhirnya dibuat online agar bisa diakses oleh orang-orang luar Inggris.
Lembar-lembaran penting tersebut bisa diakses online dengan menggunakan software 'Turning the Pages 2.0' yang berkolaborasi pula dengan Microsoft.
Untuk detailnya, Anda bisa langsung sambangi tautan berikut. C
Simak pula sampel-sampel gambarnya di bawah:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar