Laman

Rabu, 03 Januari 2018

Pembaruan Android Oreo untuk OnePlus 5 Dibatalkan

Pembaruan Android Oreo untuk OnePlus 5 Dibatalkan

INILAHCOM, Beijing - Menyusul pembaruan OnePlus 3/ 3T Oreo yang ditarik oleh perusahaan menyusul keluhan pengguna, dan nyatanya OnePlus 5 juga telah mengalami nasib yang sama dengan perbaruan Android Oreo yang bermasalah.

Ya, perusahaan asal China itu telah memberikan informasi yang mengatakan peluncuran telah dibatalkan.

Dalam pengumumannya adanya bug pada Oksigen 5.0 menyebabkan telah membatalkan peluncuran globalnya.

Jadi ya, sementara OnePlus mengakui ada bug yang mendorong mereka untuk membatalkan peluncurannya, tidak ada informasi tentang apa sebenarnya masalahnya. Namun, yang bagus adalah bahwa Oksigen 5.0.1 dijanjikan segera tersedia.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar