INILAHCOM, New Delhi - Akhir tahun lalu layanan YouTube Go telah resmi diumumkan. Kini versi Beta-nya juga baru saja diluncurkan.
GoogleBlog melansir, YouTube Go sudah resmi diluncurkan yang versi Beta-nya.
Negara pertama yang mendukung layanan tersebut adalah India. Aplikasi ini didesain untuk mendukung pengguna dengan konsumsi bandwith yang rendah, dan masih tergantung pada kanal frekuensi 2G dan 3G.
Layanan YouTube Go juga memungkinkan pengguna untuk berbagi video via Bluetooth, demi menghemat konsumsi data.
Lalu YouTube Go juga ada fitur preview video sebelum nantinya ditonton.
Sambangi tautan berikut untuk menyimak detailnya.
Rabu, 05 April 2017
YouTube Go Versi Beta Diluncurkan
YouTube Go Versi Beta Diluncurkan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar