INILAHCOM, Cambridge - Para ilmuwan Harvard University di AS berhasil mencetak secara 3D sebuah chipset untuk dipasang di jantung, agar bisa meneliti jantung lebih mendalam.
Jurnal Nature melaporkan, para ilmuwan tersebut berhasil mencetak secara 3D sebuah chipset untuk dipasang di jantung, agar bisa meneliti serta mengumpulkan data bagaimana jantung itu berdetak.
"Sensor-sensor terintegrasi ini memungkinkan para ilmuwan untuk secara berkesinambungan mengumpulkan data dari organ tempat mereka terpasang," jelas para peneliti.
Baca lebih detail dari penelitian tersebut melalui tautan berikut ini. Tonton juga video penjelasannya di bawah:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar