INILAHCOM, Jakarta - Kawah Api Darvaza di Derweze, Turkmenistan dikenal sebagai 'Gerbang Neraka'. Kini ada seseorang yang nekat untuk berkemah di sampingnya.
Elliott dari saluran Earth Nutshell di YouTube mengunggah video ketika ia berkemah di kawah api Darvaza Gas Crater, Turkmenistan.
Kawah tersebut ternyata bukan bentukkan alam, melainkan terbentuk tidak sengaja akibat ulah para geolog pada dekade awal 1970-an, yang tidak sengaja menumpahkan cairan gas metan ke dalam sebuah gua bawah tanah, sehingga akhirnya terpaksa mereka bakar gasnya, dengan ketakutan gasnya akan menyebar ke desa terdekat, dan yang hingga sekarang belum padam apinya.
Tonton videonya di bawah ini:
Rabu, 18 Januari 2017
Berkemah di Tepi 'Gerbang Neraka'
Berkemah di Tepi 'Gerbang Neraka'
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar